Lomba Menulis Artikel Untuk Mahasiswa "Hari Lingkungan Hidup Sedunia"

Setelah tanggal 5 Juni 2012 kemarin Ganesha Hijau ITB  bergerak dalam semangat  Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2012 , kali ini  mereka mengad...


Setelah tanggal 5 Juni 2012 kemarinGanesha Hijau ITB bergerak dalam semangat Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2012, kali ini  mereka mengadakan lomba menulis artikel untuk mahasiswa mengenai hari lingkungan hidup.

hari lingkungan hidup sedunia

Tema: Perspektif Mahasiswa Terhadap Hari Lingkungan Hidup Dunia 2012

Persyaratan:
  • Peserta terdaftar sebagai mahasiswa/i salah satu perguruan tinggi di Indonesia
  • Panjang artikel maksimal 2 halaman A4, diketik dengan menggunakan font Calibri ukuran 12 pt, spasi 1,15
  • Batas waktu pengiriman 12 Juni 2012 pukul 23.59 WIB ke email Ganesha Hijau di ganeshahijau@gmail.com 
  • Sertakan identitas lengkap, foto terbaru, serta nomor telepon yang dapat dihubungi
  • Pemenang akan diumumkan paling lambat tanggal 15 Juni 2012 melalui email pemenang dan website resmi Ganesha Hijau Institut Teknologi Bandung di ecocampus.itb.ac.id 
  • Ganesha Hijau ITB berhak untuk mempublikasikan seluruh karya yang masuk ke redaksi melalui media milik Keluarga Mahasiswa ITB dan Ganesha Hijau ITB (website, blog, majalah, dll) dengan turut mencantumkan nama pembuat artikel
Hadiah:
  1. PEMENANG 1 : UANG TUNAI SEBESAR 200.000 RUPIAH
  2. PEMENANG 2 : UANG TUNAI SEBESAR 150.000 RUPIAH
  3. PEMENANG 3 : UANG TUNAI SEBESAR 100.000 RUPIAH

Yuk, ikutan! Jangan sampai ketinggalan ya! : )
Selengkapnya, silahkan sobat menghubungi CP di bawah ini:
CP: Aka (085781442994)
ecocampus.itb.ac.id
ganeshahijau@gmail.com
@ganeshahijauitb

Source : http://www.info-lomba.com

Posting Komentar Default Comments

Untuk menyisipkan video, dapat digunakan kode berikut:
[video]youtubeorvimeovideolink[/video]

Untuk menyisipkan gambar, dapat digunakan kode berikut:
[img]yourimagelink[/img]

emo-but-icon

Follow Us

Hot in week

Recent

Comments

Follow on Twitter

item